Kenali Faktor Pemalu Pada Anak & Cara Mengatasinya

Ketika si kecil sulit berinteraksi dengan teman – temannya dan lebih banyak bersembunyi di belakang. Besar kemungkinan si kecil memiliki sifat pemalu, Moms. Tetapi tidak perlu khawatir, karena itu merupakan bagian dari perkembangannya yang masih bisa diubah. Misalnya:


1. Biarkan si kecil bereksplorasi.

Terapkan pola asuh yang baik, dengan memberikan kesempatan untuk melakukan eksplorasi terhadap segala hal yang ia inginkan. Yang tentunya masih dalam pengawasan.


2. Bawa Si Kecil Pergi Jalan – Jalan

Saat berkunjung ke rumah tetangga, ke arisan atau pernikahan, Ada baiknya mengajak si kecil ikut berkunjung juga, sehingga membuatnya terbiasa dengan lingkungan dan orang-orang baru, yang dapat membuat si kecil menjadi lebih berani dan percaya diri.


3. Dukungan Orang Tua

Dukungan serta dorongan orang tua adalah hal paling penting untuk menumbuhkan rasa percaya diri si kecil. Saat si kecil belum berhasil melakukan sesuatu, jangan mengucilkan atau menganggapnya lemah, karena akan membuat si kecil tertekan dan semakin pernah tidak percaya diri. Untuk itu, tetap berikan motivasi dan kepercayaan bahwa si kecil bisa melewati dan melakukannya.

Artikel Lainnya
6 Tips Menjaga Pola Makan Selama Wfh Lanjut Membaca
6 Rekomendasi Olahan Nugget Ayam Yang Menggugah Selera Makan Lanjut Membaca
5 Tips Membantu Kembalikan Semangat Anak Sekolah Online Saat Pandemi Lanjut Membaca
Moms, Ini Dia 5 Khasiat Jahe Untuk Kesehatan Anak Di Masa Pandemi Lanjut Membaca
Moms Wajib Tahu! Ikuti 5 Cara Mengatasi Anak Susah Makan Lanjut Membaca
Hobi Anak Memasak? Yuk, Ajari Si Kecil Memasak Selama Pandemi Lanjut Membaca
7 Aktivitas Anak Di Rumah Supaya Tidak Bosan Selama Ppkm Lanjut Membaca
6 Tips Buat Moms Bagi Waktu Work From Home Dengan Pekerjaan Rumah Lanjut Membaca
Click To Chat
Click to chat